HUT TNI ke-79, Polsek X Koto Beri Kejutan Istimewa ke Koramil 05/X Koto

Mentreng.com | X Koto – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi, sebagai wujud sinergisitas dan soliditas antara TNI-Polri, Kapolsek X Koto Iptu Rahmad Dedi beserta Anggota yang tergabung dalam Polsek X Koto berangkat ke Mako Koramil 05/X Koto , memberikan kejutan istimewa Kue Ulang tahun Dirgahayu TNI Ke-79, Senin (07/10/2024)

Bacaan Lainnya

Turut hadir, Danramil 05/X Koto Lettu Inf Rusiyadi, Kapolsek X Koto Iptu Rahmad Dedi beserta Anggota, Sekcam Andri Sip
Dan tokoh masayarakat Dt Rajolelo beserta masyarakat

Kegiatan ini menjadi momen berharga untuk merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 TNI yang dipimpin Kapolsek X Koto, kegiatan tersebut disambut hangat oleh Anggota Koramil 05/X Koto. (Pendim 0307)

Print Friendly, PDF & Email

Pos terkait